Humas UIT : Masalah UIT Selesai Bulan Nopember
Redaksi
19 Oktober 2018 | Oktober 19, 2018 WIB
Last Updated
2019-04-12T15:03:36Z
KABARSULSEL.COM,JAKARTA--Humas Universitas Indonesia Timur (UIT) Zulkarnain Hamson mengungkapkan hasil dari pertemuan yang dilakukan antara perwakilan UIT dengan staf khusus Presiden di istana negara jum'at (19/10/2018).
Zulkarnain mengatakan bahwa dari pertemuan tersebut, sudah ada penegasan jika masalah UIT sudah harus selesai paling lambat 8 Nopember mendatang.
"Dari penegasan pak staaf ahli, dipastikan bahwa masalah ini harus selesai awal november mendatang, dengan demikian kita berharap UIT sudah tidak ada lagi masalah," ujarnya.
Selain itu, Humas UIT Makassar itu juga menambahkan jika pihaknya masih akan melakukan pertemuan dengan pihak Kemenristekdikti untuk meminta pencabutan sanksi UIT. Humas UIT ini menyebutkan bahwa demi kelancaran verifikasi, peran L2Dikti sangat penting terkait data yang dimaslahkan tersebut.
"UIT memang dibuat sangat dilematis, karena disuruh memperbaiki diri sementara aksesnya ditutup berulang-ulang. Kita berharap agar pembinaan yang diberikan kepada UIT bernuansa mendidik dan tidak diskriminatif," cetusnya
Penulis : James
Editor : Ocha

Komentar
komentar yang tampil sepenuhnya tanggung jawab komentator seperti yang diatur UU ITE
Trending Now
-
HALOSULSEL.COM, WAJO -- Bupati Wajo, Amran Mahmud, mengajak masyarakat muslim berkontribusi membangun daerah melalui zakat. Tak hanya untuk ...
-
KABARSULSEL.COM, SOPPENG - Polres Soppeng bersama Kodim 1423 Soppeng melaksanakan olahraga senam kesegaran jasmani 88 dan jalan santai unt...
-
KABARSULSEL.COM, SOPPENG - Berlangsung selama sepekan, PB Demokrasi Sukses menggelar turnamen, PB Demokrasi Cup I, di Gedung Koni Soppeng. ...
-
KABARSULSEL.COM, SOPPENG - Polres Soppeng melaksanakan Ops Cipt Kondisi dan KRYD (Kegitan rutin yang ditingkatkan) yang dipimpin langsung o...
-
dr. Mustanira Isfania YP SUARARAKYAT.NEWS, WAJO — Anak cantik Ketua DPRD Wajo, dr. Mustanira Isfania YP bersitegang dengan anggota dewan a...